Bhabinkamtibmas dan Babinsa Desa Jemaras Kidul Kecamatan Klangenan Kabupaten Cirebon bersinergi Monitoring Pembagian Beras Bulog

    Bhabinkamtibmas dan Babinsa Desa Jemaras Kidul  Kecamatan Klangenan Kabupaten Cirebon bersinergi Monitoring Pembagian Beras Bulog
    KAB CIREBON - Bhabinkamtibmas Desa Jemaras Kidul Polsek Klangenan Briptu Bagas bersama Babinsa Koramil 2015/Cirebon Serda Abdul Hamid melaksanakan pengamanan dan pendampingan penyaluran bantuan sosial berupa beras dari Badan Pangan Nasional di Aula Desa Jemaras Kidul Kecamatan Klangenan Kabupaten Cirebon Senin 24/06/2024,   Untuk mewujudkan situasi aman dan kondusif pada penyaluran bansos, Bhabinkamtibmas, Babinsa dan perangkat Desa Jemaras Kidul menerapkan sistem antri sehingga tidak ada warga yang saling berebut, hal ini dilakukan agar pembagian sampai pada yang berhak sesuai dengan kartu undangan. Salah satu perwakilan dari Pos Unit Klangenan selaku penyalur mengatakan hasil kerjasama perum Bulog secara langsung menyalurkan beras bantuan pangan kepada para Keluarga Penerima Manfaat (KPM) sebagai upaya Pemerintah membantu masyarakat akibat naiknya harga beras saat ini. Bansos tersebut dibagikan kepada masyarakat yang dianggap kurang mampu sebanyak 886 KPM masing-masing KPM mendapatkan 10 Kg beras. Serda Abdul Hamid selaku Babinsa Desa Jemaras Kidul mengatakan guna membantu Pemerintah dalam setiap kegiatan agar diharapkan kegiatan bisa berjalan dengan lancar dan tertib. Bantuan pangan dalam bentuk beras yang akan diberikan ini periode Juni 2024 masing masing KPM mendapatkan 10 kilo, ” jelasnya. Karena ada kalanya masyarakat yang seharusnya mendapatkan bantuan akan tetapi jumlah terbatas sehingga tidak mendapatkannya, ini menjadi permasalahan di wilayah, untuk itu Babinsa hadir memberikan penjelasan dan pengarahan agar program tersebut berjalan dengan lancar, tegas Serda Heru. Kapolresta Cirebon Kombes Pol Sumarni S.H., S.Ik., M.H. melalui Kapolsek Klangenan AKP Ngatidja S.H., M.H., mengatakan bahwa anggota Polsek Klangenan dan Koramil akan selalu bersinergi, tidak hanya mengamankan penyaluran bansos namun juga kegiatan lain seperti patroli, sambang desa, kerja bakti dan lain sebagainya, hal itu merupakan wujud sinergitas TNI Polri untuk menciptakan wilayah Kecamatan Klangenan kondusif.

    polresta cirebon
    Panji Rahitno

    Panji Rahitno

    Artikel Sebelumnya

    Jaga agar situasi Kamseltibcar Lantas tetap...

    Artikel Berikutnya

    Upacara Ziarah dan Tabur Bunga dalam rangka...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Hendri Kampai: Pemimpin Korup Itu Mengkorupsi Janjinya Sendiri
    Polresta Cirebon Gelar Syukuran HUT Satpam Ke-44 Tahun 2024
    KN. Ular Laut-405 Bakamla RI Selamatkan Kapal Terombang Ambing di Laut Flores
    Patroli Polsek Beber  Mendapati Para Pelajar Yang Bolos Sekolah Di Sebuah Warung Desa Beber
    Patroli macan kumbang Polsek Gempol - Polresta Cirebon lakukan penertiban knalpot yang tidak sesuai spesifikasi teknis yang sering disebut knalpot bising atau knlapot brong.
    Ciptakan situasi aman dan kondusif Personil Polsek Pabuaran Polresta Cirebon Intensifkan patroli malam di titik-titik rawan gangguan Kamtibmas.
    3 Personel Polresta Cirebon Raih Medali Perak dan Perunggu Kejuaraan Karate Kapolri Cup
    Ciptakan Rasa Aman, Polsek Plered Polresta Cirebon Laksanakan Razia Knalpot Tidak Sesuai Spesifikasi Teknis
    Antisipasi Gangguan Kamtibmas, Polsek Karangsembung Laksanakan Patroli Malam Hari
    Kapolresta Cirebon Pimpin Pengecekan Pos Pelayanan Rest Area 229 B Dalam Rangka Pengamanan Arus Balik
    Kasat Binmas Polresta Cirebon Hadiri Pembukaan Kejuaraan Pencak Silat Cirebon Katon Tahun 2024
    Cegah Gangguan Kamtibmas, Polsek Susukan Polresta Cirebon Laksanakan Patroli Obyek Vital
    Jalin Kedekatan Dengan Masyarakat, Polsek Gegesik Polresta Cirebon Laksanakan Sambang Warga Binaan
    Sambang Kamtibmas Pasca Pilkada 2024 Patroli Polsek Sumber, Ajak Warga saling menjaga situasi yang aman dan nyaman
    Ciptakan Kamtibmas aman Polsek Arjawinangun operasi Pekat Miras.
    Kapolsek sambangi Pos Kamling sampaikan pesan Kamtibmas untuk ciptakan kondisi wilayah tetap kondusif di dalam bulan Ramadhan ini.
    Aiptu Ujang Pimpin Patroli Malam Polsek Lemahabang Polresta Cirebon
    Polsek Babakan Polresta Cirebon giat sambang Pos Satkamling "Cempaka" Dusun 02 Rt. 002 Rw. 002 Desa Gembongan Kecamatan Babakan.
    Polsek Susukan Polresta Cirebon Antisipasi kemacetan dan laka lantas laksanakan PH pagi di perempatan bunder untuk membantu menyeberangkan warga yang akan beraktifitas.
    Patroli Siskamling Polsek Gebang Polresta Cirebon Ajak Warga Cegah Kejahatan Malam

    Ikuti Kami