Polsek Talun "Ngopi Aspirasi/Jumat Curhat" Bersama Guru dan Wali Murid TK Yarqi Ds. Sampiran

    Polsek Talun "Ngopi Aspirasi/Jumat Curhat" Bersama Guru dan Wali Murid TK Yarqi Ds. Sampiran

    Cirebon - Di Mako Polsek Talun Polresta Cirebon, Polsek Talun lakukan ngopi aspirasi/jumat curhat dengan Guru dan wali Murid TK Yarqi Ds. Sampiran ( 01/11/2024 )

    Dalam kegiatan ngopi aspirasi/jumat curhat tersebut dihadiri oleh kepala sekolah TK Yarqi, para guru dan para wali murid.

    Ngopi aspirasi Jumat Curhat tersebut Kapolsek mengingatkan kepada para guru dan wali murid untuk tidak terjerumus judi online, dikarenakan judi online sudah mulai merusak moral masyarakat dan tentunya tak lupa terkait kamtibmas.

    Tak hanya itu Kapolsek juga mengingatkan para guru dan wali murid yang mempunyai anak dibangku SMP dan SMA agar lebih ketat dalam pengawasan dimana lagi musim marak tawuran geng konten dan tawuran antar pelajar.

    "Kami dari Kepolisian hadir ditengah masyarakat untuk menyerap aspirasi masyarakat, sampaikan ke kami agar kami bisa membantu masyarakat apabila ada permasalahan" Ucap Kapolsek Talun

    Kapolresta Cirebon Kombes Pol Sumarni, S.I.K, SH., M.H. Melalui Kapolsek Talun Akp H Suhada, SH. MH., mengatakan bahwa polri harus cepat hadir tengah-tengah masyarakat disaat masyarakat membutuhkan. Maka dari itu ngopi aspirasi/jumat curhat salah satu cara cepat menyerap aspirasi masyarakat.

    polrestacirebon
    Panji Rahitno

    Panji Rahitno

    Artikel Sebelumnya

    Polsek Sedong Menghadiri Peringatan Maulid...

    Artikel Berikutnya

    Pelayanan masyarakat Polsek Sedong Polresta...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVny Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Kodim 1710/Mimika Buka Perkemahan Wira Karya Pramuka Saka Wira Kartika TA 2024
    Panglima TNI Paparkan Kesiapan Dalam Mendukung Pilkada Serentak dan Pencapaian Asta Cita
    Polsek Sedong Intensifkan Sinergi dengan Panwascam untuk Pilkada Damai 2024
    Tokoh Masyarakat Desa Susukan Kab. Cirebon Ajak Masyarakat Jaga Kondusivitas Jelang Pilkada Serentak 2024
    Untuk Suksesnya Pilkada 2024 Melalui Ops Mantap Praja Lodaya 2024 Polsek Beber Patroli Kontrol Sekretariat PPK Kecamatan Beber. 
    Polresta Cirebon Gelar Jumat Curhat di Masjid Kramat Al Karomah Pasalakan
    Kapolresta Cirebon Bagikan Makanan Bergizi Gratis di SLB Akira
    Tokoh Masyarakat Desa Susukan Kab. Cirebon Ajak Masyarakat Jaga Kondusivitas Jelang Pilkada Serentak 2024
    Polresta Cirebon Siagakan Personel 24 Jam Amankan Gudang Logistik Pilkada
    Sosialisasi Wawasan Kebangsaan dalam rangka Pencegahan Faham Intoleransi dan Radikalisme di SMA Negeri 1 Lemahabang
    Kamtibmas tetap aman Jelang Pilkada Serentak 2024, Personil Polsek Plered Gencarkan Ops Pekat dengan Sasaran Miras (minuman keras)
    Polsek Sedong Intensifkan Sinergi dengan Panwascam untuk Pilkada Damai 2024
    Kapolsek sambangi Pos Kamling sampaikan pesan Kamtibmas untuk ciptakan kondisi wilayah tetap kondusif di dalam bulan Ramadhan ini.
    Polsek Babakan Polresta Cirebon giat sambang Pos Satkamling "Cempaka" Dusun 02 Rt. 002 Rw. 002 Desa Gembongan Kecamatan Babakan.
    Aiptu Ujang Pimpin Patroli Malam Polsek Lemahabang Polresta Cirebon
    Polsek Susukan Polresta Cirebon Antisipasi kemacetan dan laka lantas laksanakan PH pagi di perempatan bunder untuk membantu menyeberangkan warga yang akan beraktifitas.
    Patroli Siskamling Polsek Gebang Polresta Cirebon Ajak Warga Cegah Kejahatan Malam

    Ikuti Kami